Bazaar Ramadhan Magneto

18.11

SELAMAT Kepada peserta didik baru 2015/2016 yang telah diterima di SMAN 1 SOOKO

Berikut kami sampaikan terhkait serangkaian acara MOPD 2015
Informasi pertama yakni tentang MAGNETO 2015
MAGNETO adalah singkatan dari "Amazing Glow In Market Of Ramadhan", merupakan event yang diadakan sekali tiap tahunnya untuk turut menyemarakkan ramadhan, dimana setiap ekstrakulikuler di SMAN 1 Sooko menjual beraneka ragam snack dan minuman hasil kreasi siswa siswi SMAN 1 Sooko, untuk itu kami mengharapkan partisipasi dari peserta didik baru 2015/2016 untuk turut meramaikan MAGNETO 2015 yang akan dilaksanakan pada :
Hari/Tanggal : Sabtu-Senin, 11-13 Juli 2015
Pukul : 16:00-17:30
Tempat : Halaman UPTSP SMAN 1 SOOKO

Acara puncak MAGNETO sekaligus perkenalan awal dengan Penanggung Jawab Gugus MOPD 2015, yang akan dilaksanakan pada hari Senin 13 Juli 2015 pada pukul 16:30-17:00 sekaligus dengan penutupan MAGNETO


N.B : Diharapkan untuk selalu memantau web ini, karena  setiap informasi mengenai MOPD 2015 akan kami infokan

You Might Also Like

0 komentar

Popular Posts

Like us on Facebook

Flickr Images

Formulir Kontak